UAS

UAS ERP Pribadi Bagian 3 - Install Modul Extra, Import Master Data, & Setting Modul Sales

By Annisa Rizkiana - Januari 07, 2022

 Halo, teman-teman! Bagaimana kabar kalian? Semoga bahagia dan sehat selalu ya. Pada kesempatan ini, saya akan sharing mengenai bagaimana cara untuk melakukan install modul extra, import master data, dan setting modul sales. Semua hal tersebut akan dilakukan di Odoo Server Digital Ocean (SOD).

  1. Install Modul Extra
    Cara untuk melakukan penginstallan modul extra yaitu dengan menggunakan aplikasi atau program winscp. Dimana kita akan mengkoneksikan komputer kita engan server pada SOD Odoo. Lalu upload modul extra yang diinginkan ke folder yang sesuai.

  2. Import Master Data
    Cara untuk melakukan import master data pada Odoo SOD pada dasarnya sama dengan mengimport master data pada Odoo SOL. Dimana pembuatan master data dilakukan dengan menggunakan bantuan excel sheet pada format atau field yang sesuai.

  3. Konfigurasi
    Konfigurasi yang saya lakukan yaitu dengan mengatur hak akses staff atau karyawan terkait khususnya sales

Sekian teman-teman pembahasan kali ini. Semoga tulisan ini dapat dipahami dan bermanfaat bagi teman-teman semua. Kurang dan lebihnya mohon maaf.
 
Untuk lebih jelasnya, teman-teman bisa cek video berikut ini mengenai bagaimana cara untuk melakukan install modul extra, import master data, dan setting modul sales di Odoo SOD. Saran dan kritik dipersilahkan. Terima kasih :)





  • Share:

You Might Also Like

0 comments